Akhirnya judul dan center untuk single ke-43 AKB48 terungkap di event 'AKB48 Group Request Hour Setlist Best 100 2016' yang digelar pada tanggal 24 Januari 2016.
Lagu yang menandai 10 tahun perjalanan AKB48 ini akan berjudul 'Kimi wa Melody [君はメロディー]' dan member Kennin HKT48 / AKB48 Miyawaki Sakura akan menjadi center di lagu ini.
Lagu ini juga dibawakan pertamakali dalam event ini. Namun mantan-mantan member AKB48 seperti Maeda Atsuko, Oshima Yuko, Shinoda Mariko, Itano Tomomi dan Takahashi Minami tidak turut tampil saat lagu ini dibawakan di event ini.
Kimi wa Melody Senbatsu
Team A: Iriyama Anna, Kojima Haruna, Shimazaki Haruka, Yokoyama Yui,
Team K: Minegishi Minami, Mukaichi Mion
Team B: Kato Rena, Kizaki Yuria, Watanabe Mayu, Kashiwagi Yuki
Team S: Miyazawa Sae, Matsui Jurina
Team N: Yamamoto Sayaka
Team H: Sashihara Rino
Team KIV: Miyawaki Sakura
NGT48: Kitahara Rie
Graduates: Maeda Atsuko, Oshima Yuko, Itano Tomomi, Shinoda Mariko, Takahashi Minami
meskipun center dari lagu ini bukan merupakan member asli Akb48, tetapi semoga nantinya single ini akan disukai oleh para Fans.
Sumber:Oricon
Tidak ada komentar:
Posting Komentar